Tingkah Laku Orang Kristen
Kenapa tingkah laku kita harus sesuai dengan ajaran Alkitab?
Teladan siapa yang harus kita tiru?
Lihat juga 1Kor 11:1; 1Yoh 2:6
Apa saja hasilnya kalau kita hidup sesuai dengan apa yang Allah inginkan?
Lihat juga 1Tim 4:12; Tit 2:4-8; 1Ptr 3:1, 2; 2Ptr 2:2
Bagaimana ayat-ayat berikut bisa membantu kita untuk tidak berbuat salah?
Lihat juga Mat 5:28; 15:19; Rm 1:26, 27; Ef 2:2, 3
-
Contoh Alkitab:
-
Kej 3:1-6—Hawa menyerah pada godaan
-
Yos 7:1, 4, 5, 20-25—Waktu Akhan melanggar perintah Yehuwa, banyak orang menderita
-
Bagaimana ayat-ayat berikut bisa membantu kita melakukan yang benar?
Rm 12:2; Ef 4:22-24; Flp 4:8; Kol 3:9, 10
Lihat juga Ams 1:10-19; 2:10-15; 1Ptr 1:14-16
-
Contoh Alkitab:
-
Kej 39:7-12—Yusuf menolak godaan istri Potifar
-
Ayb 31:1, 9-11—Ayub bertekad untuk tidak melihat wanita yang bukan istrinya dengan hasrat yang salah
-
Mat 4:1-11—Yesus menolak godaan Setan
-
Sikap apa yang harus kita hindari?
Lihat ”Sikap yang Salah”
Perbuatan apa yang harus kita hindari?
Lihat ”Perbuatan Salah”
Kita harus berupaya menjadi orang Kristen yang seperti apa?
Adil; tidak berat sebelah
Lihat ”Adil; Tidak Berat Sebelah”
Bekerja dengan rajin dan sepenuh jiwa
Lihat ”Pekerjaan”
Berani
Lihat ”Berani”
Berbelaskasihan
Lihat ”Belas Kasihan”
Berdoa dengan tekun
Mz 141:1, 2; Rm 12:12; Kol 4:2; 1Tes 5:17; 1Ptr 4:7
Lihat juga ”Doa”
Berintegritas
Lihat ”Integritas”
Bertekun; teguh
Mat 24:13; Luk 21:19; 1Kor 15:58; Gal 6:9; Ibr 10:36
Lihat juga Rm 12:12; 1Tim 4:16; Why 2:2, 3
-
Contoh Alkitab:
-
Ibr 12:1-3—Dengan menggunakan contoh Yesus, Rasul Paulus menyemangati orang Kristen untuk bertekun
-
Yak 5:10, 11—Yakobus menyebutkan Ayub sebagai contoh orang yang bertekun. Dia juga menyebutkan bahwa Yehuwa memberkati Ayub
-
Iba hati
Lihat ”Iba Hati”
Jujur; selalu mengatakan yang benar
Lihat ”Jujur”
Mau bekerja sama
Pkh 4:9, 10; 1Kor 16:16; Ef 4:15, 16
Lihat Mz 110:3; Flp 1:27, 28; Ibr 13:17
-
Contoh Alkitab:
-
1Taw 25:1-8—Raja Daud mengatur supaya para penyanyi dan pemusik bisa bekerja sama menjalankan tugas mereka dengan baik di rumah Allah
-
Neh 3:1, 2, 8, 9, 12; 4:6-8, 14-18, 22, 23; 5:16; 6:15—Yehuwa memberkati umat-Nya karena mereka mau bekerja sama. Hasilnya, tembok Yerusalem selesai dibangun kembali hanya dalam 52 hari
-
Mengabdi kepada Allah
Lihat juga 1Tim 5:4; 2Tim 3:12
-
Contoh Alkitab:
-
Kis 10:1-7—Meskipun Kornelius bukan orang Yahudi, Yehuwa memperhatikan bahwa dia suka berdoa, saleh, takut kepada Allah, dan murah hati
-
1Tim 3:16—Yesus adalah teladan terbaik dalam mengabdi kepada Allah
-
Menganggap orang lain lebih tinggi
Lihat ”Rendah Hati”
Menggunakan kata-kata yang menyenangkan
Ams 12:18; 16:24; Kol 4:6; Tit 2:6-8
Lihat juga Ams 10:11; 25:11; Kol 3:8
Menghormati Yehuwa dan orang lain
Lihat juga Ef 5:33; 1Ptr 3:1, 2, 7
-
Contoh Alkitab:
-
Bil 14:1-4, 11—Orang Israel tidak menghormati Nabi Musa dan Imam Besar Harun. Bagi Yehuwa, mereka sama saja seperti tidak menghormati Dia
-
Mat 21:33-41—Melalui perumpamaan, Yesus menunjukkan apa yang akan terjadi dengan orang-orang yang tidak menghormati para nabi dan Putra Allah
-
Menguatkan sesama
Yes 35:3, 4; Rm 1:11, 12; Ibr 10:24, 25
-
Contoh Alkitab:
-
1Sam 23:15-18—Waktu Raja Saul berupaya membunuh Daud, Yonatan menguatkan Daud
-
Kis 15:22-31—Badan pimpinan abad pertama mengirim surat ke sidang-sidang untuk menguatkan mereka
-
Menunjukkan buah kuasa kudus
Lihat ”Buah Kuasa Kudus”
Merasa puas
Lihat ”Puas”
Murah hati
Lihat ”Murah Hati”
Murni
2Kor 11:3, ctk.; 1Tim 4:12; 5:1, 2, 22; 1Ptr 3:1, 2
Lihat juga Flp 4:8; Tit 2:3-5
-
Contoh Alkitab:
-
Kej 39:4-12—Istri Potifar terus menggoda Yusuf. Tapi, Yusuf bisa menjaga dirinya tetap murni
-
Kid 4:12; 8:6—Gadis Syulam setia kepada pria yang dia cintai. Dia menjaga dirinya tetap murni, dan dia seperti kebun yang dikunci
-
Peduli kepada orang lain
Percaya kepada Yehuwa
Lihat ”Percaya kepada Yehuwa”
Punya kebiasaan hidup yang seimbang
Lihat juga Ams 23:1-3; 25:16
Rendah hati; sadar diri
Lihat ”Rendah Hati”
Rohani; mengutamakan Yehuwa
Mat 6:33; Rm 8:5; 1Kor 2:14-16
-
Contoh Alkitab:
-
Ibr 11:8-10—Karena Kerajaan Allah nyata bagi Abraham, dia rela tinggal di kemah-kemah sebagai orang asing
-
Ibr 11:24-27—Keputusan-keputusan Nabi Musa menunjukkan bahwa Yehuwa sangat nyata bagi dia
-
Setia dalam segala hal
Lihat juga Kej 6:22; Kel 40:16
-
Contoh Alkitab:
-
Dan 1:3-5, 8-20—Nabi Daniel dan ketiga temannya setia mengikuti Hukum Musa soal makanan
-
Luk 21:1-4—Yesus memuji kesetiaan seorang janda miskin yang memberikan sumbangan, meskipun jumlahnya kecil
-
Setia kepada Yehuwa dan sesama
Lihat ”Setia”
Siap mengampuni
Lihat ”Mengampuni”
Suka menerima tamu
Lihat ”Suka Menerima Tamu”
Taat
Lihat ”Ketaatan”
Takut kepada Yehuwa
Ayb 28:28; Mz 33:8, ctk.; Ams 1:7, ctk.
Lihat juga Mz 111:10
-
Contoh Alkitab:
-
Neh 5:14-19—Tidak seperti gubernur lainnya, Gubernur Nehemia tidak mengambil keuntungan dari umat Allah karena takut kepada Yehuwa
-
Ibr 5:7, 8—Yesus menjadi teladan dalam hal takut kepada Allah
-
Tertib
1Kor 14:33, 40, ctk.; Gal 5:25; 1Tim 3:2
Lihat juga Flp 3:16
Tunduk
Lihat juga Yoh 6:38; Ef 5:22-24; Kol 3:18
-
Contoh Alkitab:
-
Luk 22:40-43—Meskipun tugas Yesus sangat sulit, dia tetap tunduk kepada Bapaknya
-
1Ptr 3:1-6—Rasul Petrus menyebutkan Sara sebagai teladan bagi para istri untuk tunduk kepada suami mereka
-