27 Maret–2 April
YEREMIA 12-16
Nyanyian 135 dan Doa
Bagian Pembuka (3 men. atau kurang)
HARTA DALAM FIRMAN ALLAH
”Israel Melupakan Yehuwa”: (10 men.)
Yer 13:1-5—Yeremia menaati perintah Allah untuk menyembunyikan sabuk linen meski hal itu sangat melelahkan (jr 51 ¶17)
Yer 13:6, 7—Yeremia melakukan perjalanan jauh untuk mengambil sabuk itu, tapi itu sudah rusak (jr 52 ¶18)
Yer 13:8-11—Yehuwa menggambarkan hubungan-Nya dengan bangsa Israel, yang menjadi rusak karena mereka keras kepala (jr 52 ¶19-20; it-2 564 ¶11)
Menggali Permata Rohani: (8 men.)
Yer 12:1, 2, 14—Apa yang Yeremia tanyakan, dan apa jawaban Yehuwa? (jr 118 ¶11)
Yer 15:17—Apa pandangan Yeremia tentang pergaulan, dan bagaimana kita bisa menirunya? (w04 1/5 12 ¶16)
Dari pembacaan Alkitab minggu ini, apa yang saya pelajari tentang Yehuwa?
Dari pembacaan Alkitab minggu ini, ayat mana yang bisa saya sampaikan dalam pelayanan?
Pembacaan Alkitab: (4 men. atau kurang) Yer 13:15-27
BERSEMANGATLAH DALAM PELAYANAN
Pengabaran: (2 men. atau kurang) Undangan Peringatan dan video—Ajukan pertanyaan atau topik untuk kunjungan kembali.
Kunjungan Kembali: (4 men. atau kurang) Undangan Peringatan dan video—Ajukan pertanyaan atau topik untuk kunjungan berikutnya.
Khotbah: (6 men.) w16.03 29-31—Tema: Kapan Umat Allah Ditawan oleh Babilon Besar?
KEHIDUPAN KRISTEN
”Bantu Keluarga Saudara untuk Tidak Melupakan Yehuwa”: (15 men.) Pembahasan. Awali dengan memutarkan video ”Perkataan Ini . . . Harus Ada di Dalam Hatimu”—Wawancara Keluarga.
Pelajaran Alkitab Sidang: (30 men.) kr psl. 10 ¶8-11, kotak ”Natal, Asal Usul dan Tujuannya”, dan ”Membeberkan Hari Raya dan Perayaan Lainnya”
Tinjauan Hari Ini dan Minggu Depan (3 men.)
Nyanyian 48 dan Doa