SADARLAH! November 2012 | Anda Dapat Berhasil Sebagai Orang Tua Tunggal!

Apa yang telah membantu beberapa orang tua tunggal berhasil menjalankan peran mereka yang sulit?

TOPIK UTAMA

Anda Dapat Berhasil!

Di seluruh dunia, orang tua tunggal berhasil membesarkan anak mereka. Bacalah apa yang mereka katakan.

TOPIK UTAMA

Carilah Dukungan

Bagaimana Anda bisa membentuk kelompok pendukung untuk dimintai bantuan saat Anda membutuhkannya?

TOPIK UTAMA

Jadilah Komunikator yang Baik

Prinsip Alkitab apa saja yang bisa membantu Anda menjaga jalur komunikasi tetap terbuka dengan anak-anak Anda?

TOPIK UTAMA

Tetapkan Prioritas yang Baik

Cari tahu apa yang benar-benar penting bagi Anda dan anak Anda dan jadikan itu prioritas Anda.

TOPIK UTAMA

Tetapkan Batas yang Jelas

Menetapkan batas untuk anak-anak bisa menjadi tantangan. Bagaimana Anda bisa berhasil melakukannya?

TOPIK UTAMA

Tetapkan Nilai Moral yang Baik

Bagaimana prinsip Alkitab membantu Anda mengajarkan nilai-nilai yang sehat kepada anak-anak Anda?

TOPIK UTAMA

Berpalinglah pada Allah untuk Memohon Bantuan

Apakah Allah benar-benar berminat kepada Anda sebagai orang tua tunggal? Bacalah bagaimana banyak orang merasakan kebaikan Allah.

APAKAH INI DIRANCANG?

Organ Penyeimbang Lalat

Pernahkah Anda bertanya-tanya mengapa lalat sulit ditangkap? Lihat apa yang telah ditemukan para ilmuwan.

Alkitab—Buku Nubuat yang Akurat—Bagian 7

Alkitab menubuatkan akhir dari segala kefasikan. Bagaimana dan kapan itu akan terjadi?

Lun Besar Utara—Burung yang Melolong

Pernahkah Anda mendengar suara seekor lun besar utara? Cari tahu lebih banyak tentang suara mereka yang bervariasi.

KAUM MUDA BERTANYA

Bagaimana Aku Bisa Mengatasi Stres?

Cari tahu faktor-faktor utama penyebab stres dan langkah apa saja yang bisa kamu lakukan untuk mengatasinya.

KISAH HIDUP

Mereka Tidak Pernah Menyerah Menghadapi Saya

Apa yang membantu seorang pria yang suka alkohol dan kekerasan mengubah hidupnya?

PANDANGAN ALKITAB

Suka Pamer—Setimpalkah dengan Harganya?

Apakah Anda menginginkan teman-teman mengasihi Anda karena harta Anda atau karena kepribadian Anda?

Pakar Mekanika Abad Pertengahan

Kapan peralatan otomatis dan bisa diprogram pertama kali ditemukan? Jawabannya mungkin mengejutkan Anda.

Kunci untuk Memahami Alkitab

Jika kita memeriksa Alkitab berdasarkan topik, ajaran dasarnya menjadi jelas. Bagaimana?

Mengamati Dunia

Memuat topik: Cedera pada kepala dalam sepak bola, bahayanya kendaraan hibrida, dan kerugian akibat bencana alam.

Untuk Tinjauan Keluarga

Bulan ini tentang ciptaan Allah, bagaimana Yonatan melindungi Daud, dan Saksi-Saksi Yehuwa di Myanmar.